Majalah Digital Kabari Edisi 89 - 2014 | Page 26

INSPIRASI sukarelawannya campuran di sini, bukan hanya anggota Permias Los Angeles saja” kata Alia. Acara yang baru kali pertama diselenggarakan oleh Permias LA, Alia mengatakan sifatnya ini trial run “Kita lihat acara pertama ini sukses atau tidak, sesudah acara ini kita akan mengevaluasi kemudian di tahun-tahun berikutnya akan diadakan acara yang lebih besar lagi” pungkas Alia. (1009) kelompok dari dua hingga empat orang, para relawan akan memilih siswa itu sendiri. Mereka akan membantu siswa menyelesaikan lembar kerja saat berinteraksi dengan mereka. Sukarelawan dapat bekerja baik dengan sekelompok siswa itu sendiri atau bekerjasama dengan relawan lainnya. Lembar kerja akan diberikan oleh para relawan. Selain kegiatan workshop, acara berlanjut ke kegiatan permainan / games interaktif di luar rumah pintar. Untuk permainan ini, para anak-anak akan dibagi rata sesuai dengan tingkat pendidikan mereka (SD, SMP & SMA). Para relawan bebas untuk memilih sendiri mana sekelompok mahasiswa mereka ingin bekerja dengan. “Konsep kami ini sebenarnya aktivitas yang fun saja, dan materi-materinya kita dapatkan dari internet dan text book “ tutur Alia. PERMIAS Pulang Kampung Rumah Pintar, Tanjung Pasir di Minggu itu kedatangan para anggota Permias Los Angeles dan para sukarelawan. Mereka sedang mengadakan acara dengan tajuk ‘Permias Pulang Kampung’. Acara ini, kata Alia, merupakan kegiatan Permias Los Angeles untuk mengajarkan anak-anak dalam berbahasa Inggris, tulisan maupun conversation. Idenya berawal anggota Permias Los Angeles yang ingin membuat kegiatan bakti sosial jika mereka pulang ke Jakarta. “Pertama-tama mau mengadakaan acara kecil-kecilan saja oleh Permias Los Angeles, tetapi setelah kami pikir-pikir lagi akhirnya kami pun mengundang para mahasiswa Indonesia lainnya yang ada di Amerika. Sejak itu kami perbesar acaranya dan kami mengundang mahasiswa di states lainnya di Amerika Serikat. Jadi www.KABARINEWS.com 26 003