Garuda Indonesia Colours Magazine December 2017 | Page 146

144 Travel | Helsinki 1 1 The ferry to Suomenlinna departs from the Market Square. 2 The Ice Park opens for winter in the main railway station square. 5 Senses – Sight SUOMENLINNA SEA FORTRESS The Suomenlinna sea fortress is a 15-minute ferry hop from the Market Square and Helsinki’s top historic attraction. It is also home to the Suomenlinna Toy Museum (open before Christmas, December 2–23), a delightful private collection including about a hundred teddy bears, and hundreds of dolls and other playthings. Children will love it, but adults are usually enchanted too. Toys and Christmas – the perfect combination. www.lelumuseo.fi/toymuseum Benteng tepi laut Suomenlinna yang merupakan objek wisata sejarah utama Helsinki ini bisa dicapai sekitar 15 menit dengan feri dari Market Square. Di sini juga terdapat Suomenlinna Toy Museum (buka sebelum Natal, 2–23 Desember), yang menampilkan koleksi pribadi, seperti Teddy Bears, boneka dan mainan. Tak hanya anak-anak, orang dewasa pun menyukainya. Mainan di saat Natal adalah perpaduan tepat. 2 hadiah Natal. “Di bawah jam besar” di pintu masuk utama adalah tempat favorit bagi mereka yang berjanji untuk bertemu, sementara Three Smiths Square yang berada di seberang Stockmann menjadi lokasi untuk pasar Natal yang lengkap. Aroma dari chestnut panggang yang berpadu dengan glögi, yaitu spiced wine yang disajikan bersama almond dan kismis, menjadi unsur khas dari tempat ini. Anda pun bisa menemukan beragam hadiah Natal yang dijual di stan-stan, mulai dari permen hingga kaus kaki yang tebal untuk musim dingin serta baju-baju hangat. Dari Aleksi ke Senate Square, Anda bisa menemukan pasar Natal lain yang juga semarak, St. Thomas’s Market (2–22 Desember), yang menempati bagian depan Lutheran Cathedral