Garuda Indonesia Colours Magazine April 2018 | Page 159

News 157 GARUDA INDONESIA LAUNCHES NEW ROUTE TO SORONG Garuda Indonesia officially launched operations for its Jakarta–Sorong route on March 10, 2018. Marketing and Information Technology Director at PT Garuda Indonesia (Persero) Tbk. Nina Sulistyowati attended the airline’s route inauguration event along with Sorong Mayor Lambert Jitmau at the Domine Eduard Osok Airport in Sorong, Papua. and GA 7652) and Nabire–Timika (GA 7656 and GA 7657). The airline now flies these routes seven times weekly, up from the previous total of six times weekly. On March 7, Garuda Indonesia also launched its new Ambon–Baubau route, becoming the first airline to connect both destinations with twice-weekly flights, tagged GA 7648 and GA 7649, using the ATR 72-600 aircraft, which has the capacity to fly 70 passengers. The new route is part of the airline’s efforts to improve air connectivity in Southeast Sulawesi, especially Wakatobi, in line with the government’s 10 national priority destinations programme. According to Nina, the Jakarta–Sorong route will make it easier for domestic and international travellers to reach Indonesia’s popular marine tourism spot Raja Ampat. Additionally, the route will offer convenient access for business owners to conduct trips to and from the capital city of Jakarta. In the future, the airline hopes this new service will also boost the local economy. Garuda Indonesia Luncurkan Rute Baru ke Sorong The Jakarta–Sorong route will be served once a day using the B737-800NG aircraft. Tagged with the flight number GA 682, the flight will accommodate 162 passengers, comprising 12 Business Class seats and 150 in Economy. The route complements the airline’s existing services to Sorong, namely Makassar–Sorong, Manado–Sorong and Ambon–Sorong. Garuda Indonesia resmi melayani rute penerbangan Jakarta–Sorong, mulai 10 Maret 2018. Acara peresmiannya dilaksanakan oleh Direktur Marketing dan Teknologi Informasi PT Garuda Indonesia Persero (Tbk)., Nina Sulistyowati, bersama Wali Kota Sorong Lambert Jitmau di Bandar Udara Domine Eduard Osok, Kota Sorong, Papua. Meanwhile, on March 4, a few days prior to the launch of the new route, Garuda Indonesia upped its flight frequency for three existing routes: Nabire–Jayapura (GA 7654 and GA 7655), Nabire–Biak (GA 7653 Layanan rute penerbangan Jakarta–Sorong, dikatakan Nina, akan semakin memudahkan wisatawan domestik dan mancanegara menjangkau kawasan wisata bahari Raja Ampat. Selain itu, penerbangan ini juga akan berperan sebagai akses yang memudahkan para pelaku usaha dalam melakukan perjalanan dari dan ke Ibu Kota Jakarta. Harapannya, layanan baru ini akan lebih menggerakkan dan meningkatkan perekonomian lokal. Rute penerbangan Jakarta–Sorong dilayani satu kali setiap hari dengan pesawat GA 682 jenis B737-800NG berkapasitas 162 tempat duduk (12 kelas bisnis dan 150 kelas ekonomi). Rute ini semakin melengkapi rute lain yang sudah lebih dahulu dilayani: Makassar–Sorong, Manado–Sorong dan Ambon–Sorong. Beberapa hari sebelumnya, pada 4 Maret, Garuda Indonesia menambah frekuensi tiga rute: Nabire–Jayapura (GA 7654 dan GA 7655), Nabire–Biak (GA 7653 dan GA 7652) serta Nabire–Timika (GA 7656 dan GA 7657) dari sebelumnya enam kali menjadi tujuh kali per minggu. Lalu, pada 7 Maret, Garuda Indonesia resmi melayani rute penerbangan Ambon–Baubau. Garuda Indonesia menjadi maskapai pertama dan satu-satunya yang melayani rute tersebut dua kali setiap minggu dengan pesawat GA 7648 dan GA 7649 jenis ATR 72-600 berkapasitas 70 kursi. Ini merupakan upaya Garuda Indonesia untuk memaksimalkan konektivitas udara di Sulawesi Tenggara, khususnya Wakatobi, satu dari 10 destinasi wisata prioritas nasional.