ASB MAGZ ASB MAGZ | Page 10

SELVEDGE Nah jadi pada sekitar tahun 1950-an, denim atau kain denim atau yang sering kita sebut juga sebagai kain jeans ini di buat menggunakan sebuah alat mesin tenun kuno atau tradisional yang bernama “shuttle looms”. Dimana mesin tenun denim ini sangat populer hingga akhir tahun 1900-an. Fashion celana seperti ini sangat disarankan untuk kaum pria karena sangat match dengan pakaian apapun dan juga dapat menambah menarik penampilan seorang pria ataupun anak muda. Akan lebih cocok lagi kalau dipasangkan dengan sepatu sneakers jaman sekarang dengan model yang trendi dan berkesan casual namun pas untung dipandang atau bisa disebut tidak berlebihan. Apa itu selvedge denim ? Istilah selvedge atau selvedge denim sebenarnya mengacu pada finishing tepian tenunan kain denim yang dianyam. Dimana arti selvedge itu adalah “sebuah tepi tenunan yang di anyam”Jadi selain lebih rapih juga tidak mudah berumbai rumbai bahkan sampai keriting Oleh : pinterest.com/Burg&Schild Oleh : The Faraday Project Oleh : Denim Fashion Beams Hal 09 Hal 10